-->

Cara Remove Mi Cloud Xiaomi Redmi S2 (Y2)

Berikut ini adalah cara termudah Menghapus/Mereset Akun MI di Xiaomi Redmi S2/Y2,dimana cara ini bisa menghapus semua data yang ada pada perangkat handphone sobat,selain itu toolnya bisa dipakai untuk mengatasi bootloop,hardbrick,root dll.
Cara Remove Mi Cloud Xiaomi Redmi S2 (Y2)

Baca Juga:
Cara Flash dan Remove Mi Cloud Redmi 4 (Prada)

Cara Remove Mi Cloud Redmi 4X Tested


Bahan-Bahan
#1-Toolkit S Droid Download lalu extract

#2-Mi PC Suite Download kemudian extract dan instal di PC/Laptop

#3-QDLoader HS-USB Driver_32bit_Setup Download kemudian extract dan instal di PC/Laptop

#4-QDLoader HS-USB Driver_64bit_Setup Download kemudian extract dan instal di PC/Laptop
Baca Kebijakan sebelum Download.


Langkah Eksekusi
Langkah #1
Masuk ke mode fastboot xiaomi dengan cara tekan tombol power+volume bawah kemudian Sambungkan ke PC.

Langkah #2
Jalankan S-Droid toolkit 5.0,ketik 19 (fastboot to edl) dan tekan enter,maka xiaomi akan masuk ke mode edl.

Langkah #3
Ketik 27 (bypass FRP) dan tekan enter,akan terbuka menu cmd baru,Pilih Xiaomi ketik G dan tekan enter.

Langkah #4
Pada menu cmd baru pilih Remover akun MI dan Klik Start,dan tunggu sampai selesai.

Demikian Cara Remove Mi Cloud Xiaomi Redmi S2 (Y2),dan tool ini bisa di pakai untuk xiaomi tipe lain yang berchipset qualcomm atau mediatek.

Berlangganan update artikel terbaru via email:

0 Response To "Cara Remove Mi Cloud Xiaomi Redmi S2 (Y2)"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel